Mielosit

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Mielosit
Rincian
LokasiSumsum tulang
Pengidentifikasi
THH2.00.04.3.04004
FMA83525
Daftar istilah mikroanatomi
Basofilik[1]
Eosinophilik[2]
Neutrofilik[3]

Mielosit adalah sebuah sel muda dari seri granulosit, yang biasa ditemukan di sumsum tulang (kadang dapat ditemukan dalam sirkulasi darah bila disebabkan oleh penyakit tertentu).

Pengembangan[sunting | sunting sumber]

Mielosit awalnya adalah promielosit, dan nantinya akan tumbuh menjadi metamielosit.

Gambar tambahan[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]