Lompat ke isi

Yuliya Zhivitsa

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas


Yuliya Zhivitsa
Zhivitsa pada Kejuaraan Dunia 2013
Informasi pribadi
Lahir14 Mei 1990 (umur 34)
Almaty, RSS Kazakh
Senjatasaber
Tangantangan kanan
Tinggi badan170 m (557 ft 9 in)
Berat badan51 kg (112 pon)
Pelatih tim nasionalEvgeny Dyaokokin[1]
Peringkat FIEperingkat saat ini

Yuliya Zhivitsa (bahasa Kazakh: Юлия Живица; lahir 14 Mei 1990) adalah seorang atlet anggar saber Kazakhstan,[1][2] peraih medali perunggu tim pada Pesta Olahraga Asia 2010 yang diadakan di Guangzhou, Tiongkok[3] dan pada Pesta Olahraga Asia 2014 yang diadakan di Incheon.

Zhivitsa mewakili Kazakhstan pada Olimpiade Musim Panas 2012 yang diadakan di London, dimana ia berkompetisi dalam lomba saber tunggal putri. Ia dikalahkan dalam pertandingan putaran praliminer pertama oleh Yuliya Gavrilova asal Rusia, dengan skor akhir 7–15.[4]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b "Yuliya Zhivitsa". London 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 28 January 2013. Diakses tanggal 8 February 2013. 
  2. ^ "Yuliya Zhivitsa". Olympics at Sports-Reference.com. Sports Reference LLC. Diarsipkan dari versi asli tanggal 18 April 2020. Diakses tanggal 8 February 2013. 
  3. ^ "Kazakh sportsmen won 2 silver, 3 bronze at Asian Games over weekend". Kazinform. 1 August 2012. Diakses tanggal 8 February 2013. 
  4. ^ "Women's Individual Sabre Round of 32". London 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-04-11. Diakses tanggal 8 February 2013. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]


Templat:Kazakhstan-fencing-bio-stub