Lompat ke isi

Konstantin Abazovsky

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konstantin Antonovich Abazovsky
Nama asliКонстантин Антонович Абазовский
Lahir1 Oktober 1919
Desa Obukhovo, Uyezd Lepelsky, Kegubernuran Vitebsk, RSFSR
Meninggal26 Oktober 1944(1944-10-26) (umur 25)
Pengabdian Uni Soviet
Dinas/cabang Angkatan Udara Uni Soviet
Lama dinas1940–44
PangkatLetnan
Perang/pertempuranPerang Dunia II
PenghargaanPahlawan Uni Soviet

Ordo Lenin
Ordo Panji Merah (2)
Ordo Perang Patriotik, kelas 2

Ordo Bintang Merah (2)

Konstantin Antonovich Abazovsky (Russian: Константин Антонович Абазовский; 1 Oktober 1919 – 26 Oktober 1944) adalah seorang letnan Angkatan Udara Uni Soviet dan Pahlawan Uni Soviet. Abazovsky berjuang dalam Serangan Baltik.[1]

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Абазовский Константин Антонович" [Abazovsky Konstantin Antonovich]. www.warheroes.ru (dalam bahasa Russian). Diakses tanggal 2015-10-19.