Lompat ke isi

Kenichi Maeyamada

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Kenichi Maeyamada
Nama asal前山田 健一
Lahir4 Juli 1980 (umur 43)
KebangsaanJepang
Nama lainHyadain
Pekerjaankomposer, pembuat lirik, musisi
Tahun aktif2007—sekarang
Kota asalSumiyoshi-ku, Osaka, Jepang
IMDB: nm5094550 Anime News Network: 108995
Twitter: HyadainMaeyamad Instagram: hyadain_maeyamada Youtube: UCXkTUvGpbyvufhip8J04G5Q Musicbrainz: 9f074990-2469-4196-be61-c95e571ecbdc Discogs: 1261298

Kenichi Maeyamada (前山田 健一, Maeyamada Ken'ichi, kelahiran 4 Juli 1980), dikenal juga sebagai Hyadain (ヒャダイン), adalah seorang komposer, pembuat lirik, dan musisi Jepang.[1] Karya utamanya adalah mengkomposisikan lagu-lagu pembuka anime dan untuk musisi-musisi J-pop.[1][2] Ia kontrak dengan SUPALOVE, sebuah label rekaman Jepang.[3] Ia merilis sejumlah remix anime dan musik permainan video, serta lagu-lagu asli.[4][5][6] Remix-remix tersebut meraih lebih dari 20 juta hits di YouTube dan Nico Nico Douga.[7]

Gaya musikal[sunting | sunting sumber]

Maeyamada mulai bermain piano pada usia empat tahun dan pertama kali mengkomposisikan dengan sebuah penyintesis di sekolah menengah.[7] Setelah lulus dari Universitas Kyoto, ia belajar dibawah bimbingan pembuat lirik Gorō Matsui.[7] Ia memulai karya besar pertamanya pada 2007 dengan menulis lirik untuk "Don't Go Baby", sebuah lagu yang ditampilkan dalam Initial D Fourth Stage.[8] Pada Desember 2007, ia memposting karya pertamanya dengan nama "Hyadain" di Nico Nico Douga, sebuah remix lagu pembuka Crash Man dari Mega Man 2 dengan lirik-lirik yang ditambahkan.[7]

Pada Mei 2010, Maeyamada menyatakan bahwa Hyadain adalah pseudonimnya.[5]

Diskografi[sunting | sunting sumber]

  • 20112012 (2012)

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b North, Dale (2006-03-16). "Remixer Hyadain is actually a seasoned Japanese composer". Destructoid. Diakses tanggal 2011-04-20. 
  2. ^ "Mai Oshima goes solo". Tokyograph. 2010-03-22. Diakses tanggal 2011-04-24. 
  3. ^ "Supalove Creators » About Us". Supa Creators. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-08-30. Diakses tanggal 2011-04-24. 
  4. ^ North, Dale (2006-03-16). "The Sound Card Remixer Profile: Hyadain". Destructoid. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-08-10. Diakses tanggal 2011-04-20. 
  5. ^ a b Maeyamada, Kenichi (2010-05-05). "ヒャダイン うさゅうのなぞ|ヒャダイン オフィシャルブログ 「ヒャダインのチョベリグ★エブリディ」". Ameblo.jp. Diakses tanggal 2011-04-20. 
  6. ^ MacKenzie, Austin (2010-05-06). "Game Music Remixer Reveals Himself as Pro Composer". Escapist Magazine. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-07-22. Diakses tanggal 2011-04-24. 
  7. ^ a b c d "AKB48、ももクロ ヒャダイン/前山田健一が語るニコ動&アイドル曲方法論(前編) - 日刊サイゾー". Cyzo.com. 2010-12-22. Diakses tanggal 2011-04-24. 
  8. ^ "AKB48、ももクロ ヒャダイン/前山田健一が語るニコ動&アイドル曲方法論(後編) - 日刊サイゾー". Cyzo.com. 2010-12-23. Diakses tanggal 2011-04-24. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]