Story:Aliran seni Mooi Indie

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Mooi Indie
Mooi Indie atau Mooi Indiƫ (bahasa Indonesia: Hindia Elok, Hindia Jelita, Hindia Molek) adalah aliran seni lukis yang berkembang di Hindia Belanda pada abad ke-19. Seniman Belanda dan Eropa saat itu hanya melukis lukisan-lukisan yang menggambarkan keindahan alam Hindia Belanda dengan tujuan menggencarkan daya tarik pariwisata.
Abraham Salm (Schilder).
Ciri khas lukisan Mooi Indie dapat diketahui dari objek-objek lukisannya, antara lain pemandangan alam, wanita Hindia Belanda, laki-laki pribumi, pilihan warna yang teduh
Carel Lodewijk Dake (jr.)